Home
Kembali
Rapat Internal Evaluasi Sosialisasi Wawasan Kebangsaan pada (MPLS)

Rapat Internal Evaluasi Sosialisasi Wawasan Kebangsaan pada (MPLS)


Selasa, 23 Juli 2024 - 09:47:46 WIB - Dibaca : 149 Pengunjung

Selasa, 23 Juli 2024.
Sub Kelompok Ideologi Negara Bidang Bina Ideologi dan Wawasan Kebangsaan Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi DKI Jakarta bersama Pengurus Pusat Pendidikan Wawasan Kebangsaan (PPWK) melaksanakan Rapat Internal Periode Bulan Juli Tahun 2024 membahas Evaluasi Sosialisasi Wawasan Kebangsaan pada Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) sekaligus membahas Rencana Program Training of Trainers (ToT) Wawasan Kebangsaan pada Sekolah SMA/Sederajat. Rapat ini dipimpin langsung oleh Plt. Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi DKI Jakarta, bertempat di Ruang Rapat Utama.


Bagikan Melalui


Komentar Anda