Pada hari Senin, Februari 2018 di ruang rapat Gubernur telah diselenggarakan acara menerima Audiensi Bawaslu DKI Jakarta. Acara tersebut diterima oleh Gubernur Provinsi DKI Jakarta didampingi Asisten Pemerintahan dan Kaban Kesbangpol.(Sumber : Bakesbangpol)
Komentar Anda