Pada hari Jum'at, 19 Januari 2018 Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi DKI Jakarta mengikuti Penandatanganan Fakta Integritas bersama Gubernur Provinsi DKI Jakarta. Acara tersebut diikuti oleh seluruh SKPD/UKPD Provinsi DKI Jakarta bertempat di Balai Agung Balaikota DKI Jakarta. (Sumber : Bakesbangpol)
Komentar Anda